PART 1 |
Buka Casing DVR yang akan di reset. |
1 | Lepaskan skrup yang terdapat pada DVR, 2 skrup masing-masing pada sisi kiri dan kanan DVR. dan 2 skrup yang terdapat pada bagian belakang DVR. |
2 | Cari tombol reset yang berada pada board DVR. |
3 | • Tekan tahan tombol reset (mohon untuk tidak menekan terlalu keras, cukup hingga terasa klik pada tombolnya). • Tekan tahan tombol reset dilakukan tanpa adanya arus listrik (dalam keadaan mati). |
4 | • Sembari menekan tahan tombol reset, colokan adaptor DVR kepada DVR. • Tekan tahan tombol reset hingga DVR muncul pada layar anda dan lepaskan. |
5 | • Apabila reset berhasil, pada saat DVR menyala, akan memunculkan Device Initialization. |
6 | • Tutup kembali casing DVR. ~Selesai. |
0 Komentar
Berikan komentar anda